--> -->

Redmi A3: Cara Mengaktifkan Fitur 'Angkat untuk Bangunkan' Layar

Cara Mengaktifkan Fitur "Angkat Untuk Bangunkan" Layar di Redmi A3

Redmi A3 adalah salah satu produk smartphone terbaru dari Xiaomi yang menawarkan kombinasi menarik antara kinerja hkamul dan harga yang terjangkau.

Meskipun hadir dengan sejumlah fitur yang memukau, seperti prosesor MediaTek Helio G36 dan penyimpanan internal yang luas, ada beberapa fitur yang terpangkas, termasuk "Ketuk 2 Kali" untuk menghidupkan layar.

Namun, jangan khawatir karena masih ada cara alternatif untuk mengakses layar dengan mudah. Salah satunya adalah melalui fitur "Angkat untuk Bangunkan".

Cara Mengaktifkan Fitur "Angkat untuk Bangunkan"

Cara mengaktifkan fitur "Angkat untuk Bangunkan" layar di Redmi A3 sangat mudah, caranya adalah sebagai berikut:

  • Buka Menu "Setelan"
  • Pilih "Layar"
  • Gulir ke bawah dan temukan opsi "Angkat untuk Bangunkan". Kemudian, Aktifkan fitur tersebut.
  • Selesai.

Selamat! fitur tersebut sudah sepenuhnya aktif! Sekarang, kamu dapat mematikan layar perangkat dan mengangkatnya untuk mencoba menghidupkan layarnya. Fitur "Angkat untuk Bangunkan" memungkinkan kamu untuk mengakses layar dengan lebih mudah dan cepat. Semoga bermanfaat!

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel